Tips Mendapatkan Harga Promo Tiket Pesawat Murah untuk Mudik Lebaran 2015

Tips Mendapatkan Harga Promo Tiket Pesawat Murah untuk Mudik Lebaran 2015

Tips Mendapatkan Harga Promo Tiket Pesawat Murah untuk Mudik Lebaran 2015

Tiket Mudik Lebaran Murah 2015 - Seperti yang kita ketahui bahwa setiap tahunnya masyarakat Indonesia selalu sibuk dengan pulang kampung sebelum hari raya lebaran atau Idul Fitri. Bagi anda yang ingin pulang kampung dengan mendapatkan harga tiket pesawat atau kereta api dengan harga murah gampang - gampang susah. berikut tips untuk mendapatkan harga tiket yang murah.

1. Plan your trip
Tentukan tanggal mudik secepatnya dan cari tiket di Internet minimal 2 bulan sebelum Lebaran. Tiket promo biasanya masih banyak bertebaran.
2. Try full service airlines
Di saat peak season, airline full service seperti Garuda sering memberikan promo yang kadang membuatnya lebih murah dari maskapai berbiaya murah seperti Lion Air dan AirAsia.
3. Fly alone
Semakin sedikit jumlah orang yang terbang dalam perjalanan Anda, semakin besar kesempatan mendapatkan tiket murah.
4. Consider alternatives
Coba rute alternatif melalui kota transit terdekat dengan kota tujuan Anda. Bandingkan harga penerbangan langsung dengan transit ini di berbagai situs pencarian dan perbandingan harga.
5. Book early
Booking di hari kemarin lebih baik daripada booking di hari ini. Jadi, pastikan Anda booking secepatnya dengan harga terbaik sebelum semuanya naik.

Jadi tunggu apalagi, ayo pesan tiket sekarang sebelum hari H telah tiba.

TAG: harga tiket pesawat lebaran 2015, harga tiket kereta api lebaran 2015, promo tiket pesawat leabaran 2015, promo tiket kereta api lebaran 2015, promo tiket hari ini.


Selengkapnya silahkan baca di Google Berita
Show comments
Hide comments

Komentar adalah tanggapan pribadi, bukan mewakili kebijakan INFO PAY TV. Kami berhak mengubah atau tidak menayangkan komentar yang mengandung kata-kata berbau pelecehan, intimidasi, dan SARA. Anda dilarang memberikan No Handphone dikolom komentar.

Masukan email anda untuk mendapatkan update berita, promosi dan informasi tv berlangganan :